Cari Artikel

    • ONLINE

      Rabu, 18 Mei 2011

      Membuat Tulisan Terbalik di Facebook, Blog, Website, Profile Friendster, MS Word dan Comment

      Blog dengan tulisan terbalik ini adalah salah satu bentuk kreatifitas para blogger yang sekedar ingin iseng , mencari kenylenehan atau beberapa alasan lainnya. Tentu sebagian dari anda bertanya-tanya bagaimana cara menuliskan Tulisan atau Karakter yang ditulis dalam kondisi Terbalik tersebut.
      Ternyata cara membuat Tulisan Secara Terbalik tersebut sangat mudah sekali. Anda bisa menuliskan karakter atau Tulisan Terbalik ini menggunakan fasilitas Flip Karakter Generator Fasilitas baru dari ESC creation. Dot Com. Flip Caracter Generator ESC Creation ini bisa menghasilkan Tulisan yang ditampilkan dengan tampilan Tulisan yang terbalik yaitu dari atas ke bawah. Yaitu Flip Karakter Generator klik URL

      Bagaimana Menggunakan Tool Generator Tulisan Terbalik ini ?
      1. Buka http://www.esc-creation.com/tulisan-terbalik
      2. Ketikan tulisan yang akan anda buat terbalik pada kolom yang di atas.
      3. Copy tulisan terbalik yang sudah di hasilkan Flip Karakter Generator ini, kemudian Pastekan pada blog, website/situs , Comment, Profile FaceBook, Friendster dan sebagainya.
      “Tulisan Terbalik Facebook” yang dihasilkan dari Generator Tulisan Terbalik ini bahkan bisa digunakan pada aplikasi Office, seperti Word , EXEL dan aplikasi atau software lainnya. Mudah bukan ? Silahkan mencoba menulis secara Terbalik dengan ESC creation Flip Karakter Generator ini. Buatlah kejutan ke teman – teman anda.

      0 komentar:

      Posting Komentar

      Popular Posts

      next page

      Subscribe To RSS

      Sign up to receive latest news